Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600

Kupu-kupu

January 26, 2025 11:00
IMG-20250126-WA0073

Puisi Muslimin Lamongan

derap waktumu habis hanya mengejar kupu-kupu
mari menanami taman bunga-bunga merekah
biar deras hujan membasah matamu
mengembung bening hening rinduku
padamu kupu-kupu datang merubung
senja ini tawamu mendengung gurindam salam
menapis semua gumam sendu

lihatlah kupu-kupu penakluk dendam
memeram ulatnya meredam makar
hingga berbenah menghias pesona tanpa gahar
warna-warni cantik menebar jemput hati lebam
berganti senyum tawa menyunting harapan
bahwa hidup itu indah tegar menawan (*)

Lamongan, 24 Januari 2025