Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600 ------ Anda Bisa Mengirimkan Berita Peristiwa Seni Budaya Tanah Air. Kirim ke WhatsApp Redaksi Hatipena : 081217126600

Tasbih Alam

March 16, 2025 17:41
IMG-20250316-WA0129

Muslimin Lamongan

lihatlah, matahari tiada pernah tergesa mendera
terbit terbenam teratur tepat masa
rembulan temani malam tertata tak diburu waktu
semua tugas laksana patuh setia gerah tanpa
tak pernah rajuk bantah namun bertasbih
memujiNya maha mengatur indah semesta

lihatlah, musim berganti hujan panas tepat kala
tiada berbantah sinergi harmoni dunia
empat musim memola manusia tegar siaga
ragam budaya marwah insan derajat mulia
orkestra kehidupan hamparan swarga harapan;
hidup wajib bahagia
hidup jangan melara

dengarlah, kicau burung pagi meretas kelam mimpi
membentang sayap nikmati kebebasan
walau hidup belum juga tentu
kita burung kenari kaki jejak bumi
jiwa melangit seri (*)

Lamongan, 16 Maret 2025